Skip to content
cakra.co.id

cakra.co.id

cakra

GUBERNUR 21

Posts Grid

11

Plt Sekda Ajak Jajaran ASN dan Masyarakat Kalteng Terus Amalkan Nilai-nilai Pancasila

Redaksi 1 Oktober 2025
10

Dinas PMPTSP Lakukan Evaluasi Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko di Sektor Pariwisata

Redaksi 1 Oktober 2025
8

Pemprov Lepas 123 Atlet Korpri Kalteng yang Akan Berlaga di Pornas XVII Palembang

Redaksi 1 Oktober 2025
7

Dorong Transparansi dan Efektivitas Tata Kelola Keuangan, Pemprov Kalteng Gelar Pelatihan e-BLUD

Redaksi 1 Oktober 2025
6

Petani Cabai Ikuti Pembekalan SLPHT

Redaksi 1 Oktober 2025
7

DPRD Kalteng Gelar Rapur Penetapan Rencana Kerja Tahun 2026

Redaksi 1 Oktober 2025
Primary Menu
  • Info Kalteng
    • Pemprov Kalteng
    • Palangka Raya
    • Barito Utara
    • Barito Selatan
    • Barito Timur
    • Murung Raya
    • Gunung Mas
    • Kapuas
    • Pulang Pisau
    • Katingan
    • Seruyan
    • Lamandau
    • Sukamara
    • Kotawaringin Timur
    • Kotawaringin Barat
  • Hukum & Kriminal
  • Legislatif
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Palangka Raya
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Barito Selatan
    • DPRD Barito Timur
    • DPRD Barito Utara
    • DPRD Gunung Mas
    • DPRD Pulang Pisau
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Katingan
    • DPRD Kotawaringin Barat
    • DPRD Kotawaringin Timur
    • DPRD Lamandau
    • DPRD Seruyan
    • DPRD Sukamara
  • Pendidikan
  • Nasional
  • Peristiwa
  • Kesehatan

Kepala DLH Kalteng Harapkan Kebijakan Lingkungan Tetap Jadi Prioritas

Redaksi 9 Februari 2025
Kepala DLH Kalteng Harapkan Kebijakan Lingkungan Tetap Jadi Prioritas

Kepala DLH Prov. Kalteng, Joni Harta (Baju Batik)

Palangka Raya, cakra.co.id – Kepala Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Provinsi Kalimantan Tengah, Joni Harta, turut menghadiri Rapat Paripurna (Rapur) ke-3 Masa Persidangan II Tahun Sidang 2025 yang digelar DPRD Kalteng di Ruang Rapat Paripurna DPRD setempat, Sabtu (8/2/2025).

Rapur ini membahas pengumuman usul pemberhentian Gubernur dan Wakil Gubernur Kalteng periode 2021-2024 serta usul pengesahan pengangkatan Calon Gubernur dan Wakil Gubernur periode 2025-2030.

Rapur ini dipimpin oleh Ketua DPRD Kalteng, Arton S. Dohong serta dihadiri Wakil Ketua DPRD Prov Kalteng beserta anggota, Calon Gubernur dan Calon Wakil Gubernur Kalteng H Agustiar Sabran – H Edy Pratowo, unsur Forkopimda, Ketua Bawaslu Prov Kalteng, Ketua KPU Prov Kalteng, Plt Sekda Prov Kalteng M Katma F Dirun, para Staf Ahli Gubernur dan Asisten Setda Prov Kalteng, Kepala Perangkat Daerah Lingkup Prov Kalteng, serta Tokoh Masyarakat.

Joni Harta menyampaikan harapannya agar transisi kepemimpinan berjalan lancar sesuai ketentuan yang berlaku. Ia menekankan pentingnya kesinambungan kebijakan lingkungan di Kalimantan Tengah dalam rangka menjaga keseimbangan pembangunan dan kelestarian alam.

“Harapan kita semua, dengan kepemimpinan baru nanti, kebijakan lingkungan tetap menjadi prioritas dalam pembangunan daerah, sehingga kesejahteraan masyarakat dapat tercapai tanpa mengabaikan kelestarian alam,” ujar Joni Harta.

Rapur ini menjadi bagian penting dalam proses pergantian kepemimpinan daerah. Pemerintah daerah dan DPRD Kalteng menegaskan komitmennya untuk memastikan bahwa seluruh proses administratif dan politik dalam pengesahan kepala daerah baru berjalan sesuai regulasi yang berlaku.

Dengan kepemimpinan yang baru, diharapkan Kalimantan Tengah terus berkembang dengan kebijakan yang berpihak pada kesejahteraan masyarakat serta keberlanjutan lingkungan hidup. (Red)

Post navigation

Previous: Plh Sahli Gubernur Bidang Pemkumpol Hadiri Pembukaan Sertifikasi Pembimbing Manasik Haji dan Umrah Profesional
Next: Di HPN 2025, Wakil Ketua DPRD Medan Hadi Suhendra Berharap Pers Tetap Jadi Penyambung Lidah Rakyat

Berita lainnya

11

Plt Sekda Ajak Jajaran ASN dan Masyarakat Kalteng Terus Amalkan Nilai-nilai Pancasila

Redaksi 1 Oktober 2025
10

Dinas PMPTSP Lakukan Evaluasi Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko di Sektor Pariwisata

Redaksi 1 Oktober 2025
8

Pemprov Lepas 123 Atlet Korpri Kalteng yang Akan Berlaga di Pornas XVII Palembang

Redaksi 1 Oktober 2025

Exclusive

11

Plt Sekda Ajak Jajaran ASN dan Masyarakat Kalteng Terus Amalkan Nilai-nilai Pancasila

Redaksi 1 Oktober 2025
10

Dinas PMPTSP Lakukan Evaluasi Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko di Sektor Pariwisata

Redaksi 1 Oktober 2025
8

Pemprov Lepas 123 Atlet Korpri Kalteng yang Akan Berlaga di Pornas XVII Palembang

Redaksi 1 Oktober 2025
7

Dorong Transparansi dan Efektivitas Tata Kelola Keuangan, Pemprov Kalteng Gelar Pelatihan e-BLUD

Redaksi 1 Oktober 2025
6

Petani Cabai Ikuti Pembekalan SLPHT

Redaksi 1 Oktober 2025

Kalteng Semakin Berkah

11

Plt Sekda Ajak Jajaran ASN dan Masyarakat Kalteng Terus Amalkan Nilai-nilai Pancasila

Redaksi 1 Oktober 2025
10

Dinas PMPTSP Lakukan Evaluasi Pengawasan Perizinan Berusaha Berbasis Risiko di Sektor Pariwisata

Redaksi 1 Oktober 2025
8

Pemprov Lepas 123 Atlet Korpri Kalteng yang Akan Berlaga di Pornas XVII Palembang

Redaksi 1 Oktober 2025
7

Dorong Transparansi dan Efektivitas Tata Kelola Keuangan, Pemprov Kalteng Gelar Pelatihan e-BLUD

Redaksi 1 Oktober 2025
6

Petani Cabai Ikuti Pembekalan SLPHT

Redaksi 1 Oktober 2025
7

DPRD Kalteng Gelar Rapur Penetapan Rencana Kerja Tahun 2026

Redaksi 1 Oktober 2025
  • Kebijakan Privasi
  • Redaksi
  • Pedoman Pemberitaan Media Siber
  • Disclaimer
| MoreNews by AF themes.